Wednesday, February 26, 2014

Commuter Line Jakarta

Never ever trying to use it in rush hours if you don't really have to. In my case, I don't really have other (better) options. So here we go.. Not only it's never on time but also not enough space for all passengers.








Friday, February 14, 2014

Smiling

And just the thought of seeing you makes me smile :)

Monday, February 10, 2014

The Internship

Berhubung di universitas saya mewajibkan program internship, jadilah kali ini saya harus bekerja tanpa dibayar. Sebenarnya banyak pilihan lain yang memungkinkan saya internship sambil dibayar (saya paling tak suka dengan kata magang jadi saya akan bersikukuh menggunakan kata internship or intern ditulisan ini), tapi karena tekad saya untuk jadi intern di UN body, jadilah saya dengan rela tak rela mau bekerja dengan tak dibayar.

Lebih karena timing semua nya terasa tepat, akhirnya saya jadi intern di UNDP Indonesia. So far semua nya terlihat biasa, tak ada yang istinewa. Bedanya kali ini saya bukan lagi sebagain bagian dari pemerintah. Dan saya melihat nya dengan sedikit rasa malu melihat cara kerja pemerintah. Tapi ini juga bukan Hal yang baru bagi saya. Bahkan dahulu saat masih bekerja bagi pemerintah pun, saya sering malu sendiri melihat cara kerja pemerintah, yang berarti termasuk juga cara kerja saya sendiri. 

Hingga saat ini yang saya pelajari adalah.. Entah lah.. Percakapan terakhir dengan teman saya yang (bangga) bekerja bagi pemerintah dan suka dengan pekerjaannya, saya malah memperoleh kesimpulan bahwa menyukai pekerjaannya (atau pelajaran) itu tak selalu berkolaborasi positif dengan hasil yang dicapai. Saya telah membuktikan bahwa saya dapat memperoleh nilai bagus di pelajaran yang tak saya suka dan bisa bekerja baik di pekerjaannya yang tidak saya suka. Hanya masalah komitmen dan how far you are willing to push yourself. Dan tentu saja juga termasuk motivasi untuk bertahan.

Jadi jangan salahkan saya yang memandang rendah orang yang menyerah hanya karena hal yang tidak dia sukai. Atau orang2 yang mengaku menyukai pekerjaannya tapi performs badly.

Anyway.. Sebelum internship ini saya sangat bertekad untuk dapat bekerja di UN, for the sake of prestige and salary. Sekarang? Terlihat tak jauh berbeda dengan bekerja untuk pemerintah.. tapi at least dsini beneran kerja untuk tujuan tertentu, bukan untuk memperkaya diri sendiri atau memperoleh jabatan tertentu atau untuk sebuah nama dan karir politik seperti di tempat saya yang lama.